Petunjuk Teknis Kompetisi Sains Madrasah (KSM) Tahun 2016
Kementerian Agama Republik Indonesia tahun ini melanjutkan hajatan
Kompetisi Sains Madrasah yang ke-5 atau disingkat dengan KSM Tahun 2016.
Dari petunjuk teknis KSM Tahun 2016 ini ada perbedaan besar dengan KSM
sebelumnya. Tahun ini KSM dapat diikuti tidak hanya oleh siswa
madrasah melainkan juga boleh diikuti oleh sekolah umum, MI/SD,
MTs/SMP, MA/SMA/SMK. Demikian juga pada bidang yang dilombakan, muatan
agama Islam turut dilombakan.
Rencananya KSM 2016 secara nasional akan diselenggarakan di Pontianak - Kalimantan Barat pada tanggal 23 – 27 Agustus 2016.
Untuk KSM tingkat kabupaten/kota akan dilaksanakan bulan April ini, sekitar sebulan kemuadian KSM tingkat provinsi.
Berikut ini bidang yang akan dilombakan pada KSM Tahun 2016.
Untuk KSM tingkat kabupaten/kota akan dilaksanakan bulan April ini, sekitar sebulan kemuadian KSM tingkat provinsi.
Berikut ini bidang yang akan dilombakan pada KSM Tahun 2016.
No | Tingkat | ||
MI/SD | MTs/SMP | MA/SMA/SMK | |
1 | Matematika + Agama Islam | Matematika + Agama Islam | Matematika + Agama Islam |
2 | IPA + Agama Islam | Biologi + Agama Islam | Biologi + Agama Islam |
3 | Fisika + Agama Islam | Fisika + Agama Islam | |
4 | Kimia + Agama Islam | ||
5 | Ekonomi + Agama Islam | ||
6 | Geografi + Agama Islam |
Untuk lebih detail tentang teknis KSM 2016 ini sila baca atau download pada pranala Petunjuk Teknis Kompetisi Sains Madrasah (KSM) Tahun 2016.
0 Response to "Petunjuk Teknis Kompetisi Sains Madrasah (KSM) Tahun 2016"
Posting Komentar
Catatan: Hanya anggota dari blog ini yang dapat mengirim komentar.